Search

Mengenal Wayang Sampeu, Permainan Tradisional yang Mulai Terlupakan - Pikiran Rakyat

PIKIRAN RAKYAT - Wayang sampeu merupakan permainan tradisional yang sering di mainkan oleh anak kecil jaman dulu.

Wayang yang berasal dari Jawa Barat ini terbuat dari daun singkong dimana dalam bahasa sunda disebut daun sampeu.

Belum ada gadget, anak kecil jaman dulu kerap membuat dan menggunakan wayang sampeu untuk bermain bersama teman-temannya.

Baca Juga: Banjir Lumpuhkan Aktivitas Niaga di Jalan Jatinegara Jakarta Timur, Puluhan Toko Terpaksa Tutup

Uniknya dari Wayang Sampeu ini mereka tidak memiliki nama karakter dan jenis kelamin yang jelas seperti wayang-wayang pada umumnya.

Hal ini akan memainkan imajinasi anak anak dalam bermain wayang sampeu dengan temannya, mereka kerap akan memberikan karakter kepada wayang sampeu yang mereka buat.

Dalam pembuatannya pun mudah, untuk membuat wayang sampeu yang sederhana dapat dilakukan hanya dengan sepuluh menit, dimulai dari membuat kepalanya lalu tangannya.

Baca Juga: Velove Vexia Ucapkan Duka Atas Kepergian Damayanti Noor: Mbak Yanti Sosok yang Kuat

Daun singkong yang digunakan untuk membuat wayang sampeu ini dapat menggunakan daun singkong yang tua agar wayang kokoh dan tidak mudah patah.

Let's block ads! (Why?)



"tradisional" - Google Berita
February 08, 2020 at 05:43PM
https://ift.tt/2Uwuldz

Mengenal Wayang Sampeu, Permainan Tradisional yang Mulai Terlupakan - Pikiran Rakyat
"tradisional" - Google Berita
https://ift.tt/36vD17m
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Mengenal Wayang Sampeu, Permainan Tradisional yang Mulai Terlupakan - Pikiran Rakyat"

Post a Comment

Powered by Blogger.